SURAT PERNYATAAN KEASLIAN KARYA ILMIAH

Tentang Jurnal Ini
Jurnal Medika Farmaka (JMF) adalah jurnal ilmiah di bidang kefarmasian yang diterbitkan oleh Program Studi D3 Farmasi STIKes Karsa Husada Garut yang diinisiasi oleh "Ikatan Apoteker Indonesia" (IAI) Kabupaten Garut sejak tahun 2023.
JMF menerima naskah dalam 2 area utama di bidang farmasi: Sains Farmasi dan Farmasi Klinis & Komunitas. Dalam bidang sains farmasi, artikel penelitian yang diterima meliputi Biologi Farmasi dan Farmakognosi, Kimia Farmasi, Farmasetika, Farmakologi dan Toksikologi, dan juga Bioteknologi. Sedangkan area Farmasi Komunitas dan Klinis mencakup Farmasi Rumah Sakit, Farmasi Klinis, Manajemen Farmasi, dan Farmasi Sosial.
JMF terbit setiap 4 bulan sekali yakni pada bulan: April, Agustus, dan Desember
Terbitan Terkini
Vol 2 No 3 (2024): Jurnal Medika Farmaka
Diterbitkan:
2024-12-31